Area Rerempah terdiri dari tempat duduk tribun, Rumah Kaca, dan Area Play Ground yang aman dan menyenangkan bagi anak anak umur 4 sampai 12 tahun.Â
Area rerempah menjual menu yang sama seperti Kedai Lantai 2 dan 3 namun disini kamu bisa memesan es krim yang bisa menemanimu bermain bersama Kiddos di Play Ground Kedai Bukit Rhema.
Terdapat rumah kaca yang bisa ditempati untuk makan bersama 5- 8 orang dengan pemandangan Indah di Selatan, Perbukitan Menoreh. Lokasi Rerempah dan Play Ground ada di bawah Gedung Bukit Rhema Gereja Ayam.